Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

TUGAS AIJ03 MIKROTIK

Gambar
 MIKROTIK A. Pengertian  MikroTik adalah sebuah  perusahaan di Latvia yang didirikan pada tahun 1996 untuk mengembangkan router dan sistem ISP nirkabel . MikroTik sekarang menyediakan perangkat keras dan perangkat lunak untuk konektivitas Internet di sebagian besar negara di dunia. B. Jenis-jenis ROUTERBOARD Routerboard merupakan sebuah perangkat keras atau hardware yang dibuat oleh Mikrotik.  RouterBoard  adalah sebuah perangkat keras jaringan yang di dalamnya diinstal sistem operasi  mikrotik RouterOS  yang fungsinya sebagai bandwidth management, DHCP, DNS server, hotspot server, proxy server, dan router jaringan.   Router Board merupakan sebuah perangkat (Hardware) yang didesain dan diproduksi oleh Mikrotik serta menggunakan RouterOS sebagai Sistem Operasinya.  RouterBoard merupakan sebuah perangkat yang mempunyai komponen seperti halnya PC tetapi mempunyai ukuran yang kecil seperti Processor, RAM, ROM dan Memory Flash hanya saja System Operasi yang digunakannya khusus dikeluarkan

DASAR JARINGAN NIRKABEL

Gambar
JARINGAN NIRKABEL   a . Pengertian Jaringan Nirkabel       Jaringan nirkabel adalah teknologi yang menggunakan dua piranti untuk bertukar data tanpa media kabel. Data dipertukarkan melalui media gelombang cahaya tertentu (seperti teknologi infrared pada remote tv) atau gelombang radio (seperti bluetooth pada ponsel dan komputer) dengan frekuensi tertentu. Jaringan nirkabel biasanya menghubungkan satu sistem komputer dengan sistem yang lain dengan menggunakan beberapa macam media transmisi tanpa kabel, seperti: gelombang radio, gelombang mikro, maupun cahaya infrared.       Prinsip Dasar sebuah jaringan nirkabel sebenarnya sama dengan jaringan berkartu jaringan (Ethernet card). Fungsi access point, sering disisngkat AP, pada sebuah jaringan nirkabel mirip dengan hub pada jaringan komputer berbasis kabel. Jika tanpa access point , komputer yang mempunyai adapter nirkabel dapat berkomunikasi langsung dengan komputer lainnya, dan hal ini sama dengan hubungan komputer ke komputer ( peer-to-

TUGAS AIJ 03 - ROUTING DINAMIS 4 ROUTER

Gambar
 ROUTING DINAMIS 4 ROUTER DI CISCO PACKET TRACER  Routing dinamis adalah routing yang dilakukan oleh router dengan cara membuat jalur komunikasi data secara otomatis sesuai dengan pengaturan yang dibuat. Jika ada perubahan topologi di dalam jaringan, maka router akan otomatis membuat jalur routing yang baru. Routing dinamis ini berada pada lapisan  network layer jaringan komputer  dalam TCP/IP Protocol Suites. Alat dan Bahan  Cisco Packet Tracer  Emulator Switch Emulator PC Emulator Router Langkah-Langkah 1. Siapkan beberapa device sebagai berikut : 8 PC/Laptop 2 Router 2 Switch 2. Setting Interface 3. Konfigurasi IP Address dan IP Gateway    -Konfigurasi masng-masing IP Address dan Gateway antar PC dengan cara klik pada PC/Laptop    - Pilih Desktop    - Pilih IP Configuration kemudian isi setiap IP Address dan Default Gateway seperti gambar berikut : PC0 PC1 PC2 PC3 b. Konfigurasi Router0 Jaringan 2    Untuk konfigurasi router jaringan dua sama seperti diatas, namun hanya melanjutkan